Hi HappyFresher, siapa nih yang sering belanja di Super Indo? Ya, Superindo menjadi salah satu supermarket favorit banyak warga +62. Selain stok produknya yang lengkap, adanya promosi Super indo juga menjadi daya tarik.
Nah, kalau kamu lagi mager keluar rumah, kamu bisa kok tetap belanja di Superindo lewat aplikasi HappyFresh. Yuk, simak informasi selengkapnya di bawah ini!
Super Indo sudah berdiri sejak tahun 1997
Super Indo adalah supermarket yang sudah berdiri sejak tahun 1997. Tersebar di lebih dari 40 kota di Pulau Jawa dan Sumatera bagian selatan, Super Indo menyediakan beragam kebutuhan rumah tangga mulai dari daging, sayuran, hingga produk terkait lainnya.
Seluruh produk yang dijual tentunya terjamin baik itu kualitas maupun kesegarannya!
Beragam promosi Super Indo bikin belanja semakin hemat
Sesuai dengan tagline-nya “Lebih Segar, Lebih Hemat, dan Lebih Dekat”, Super Indo menyajikan beragam promo hampir setiap hari agar belanja kamu jadi lebih hemat. Katalog promo Super Indo tentunya bermacam-macam.
Tenang, apabila kamu belanja di Super Indo dengan aplikasi HappyFresh, maka semua promo Super Indo hari ini maupun promo Super Indo sepanjang weekday tetap bisa kamu nikmati, kok!
Keuntungan belanja di Super Indo dengan aplikasi HappyFresh
Selain hemat waktu dan biaya, keunggulan keuntungan belanja di Super Indo lewat aplikasi HappyFresh adalah sebagai berikut:
1. Belanjaan dipilihkan oleh Personal Shopper terlatih
Semua belanjaan yang kamu mau nantinya akan dipilihkan oleh Personal Shopper terlatih. Ini untuk memastikan jika produk yang kamu terima benar-benar fresh.
Selain itu, ada fitur shopper notes kalau kamu ingin memberikan catatan khsusus pada shopper, misalnya daging dipotong menjadi 5 bagian, pisang yang warnanya kuning matang, dan sebagainya.
2. Belanjaan diantar dengan aman oleh Rider HappyFresh
Setelah Personal Shopper selesai memilihkan belanjaanmu di Super Indo terdekat, Rider HappyFresh akan segera menjemput belanjaan untuk selanjutnya diantarkan ke rumahmu. Rider HappyFresh telah dilatih untuk menempatkan belanjaanmu di tempat yang aman sehingga belanjaan tetap terjaga kualitasnya hingga sampai ke tanganmu.
3. Harga dijamin sama dengan supermarket
Soal harga, gak perlu khawatir. HappyFresh telah memberlakukan harga sama dengan supermarket untuk semua produk yang tersedia di aplikasi. Gak cuma itu, tiap bulannya kamu bisa menikmati beragam promo menarik yang bikin belanja makin hemat. Kamu bisa mendapatkan gratis ongkir, belanja produk diskon, dan masih banyak penawaran menarik lainnya.
Yuk, belanja di Super Indo terdekat pakai aplikasi HappyFresh. Berikut ini daftar store Super Indo yang tersedia di aplikasi HappyFresh:
Jakarta:
- Super Indo Duren Tiga
- Super Indo Intercon
- Super Indo Daan Mogot
- Super Indo Sport Mall Kelapa Gading
- Super Indo Bintaro
Depok:
Serpong:
Bekasi:
Bandung:
Surabaya:
Malang:
Oh iya, selain di Super Indo, kamu juga bisa beli kebutuhan rumah tangga di HappyFresh Supermarket, lho! HappyFresh Supermarket menawarkan sejumlah kemudahan dan kenyamanan bagi kamu dalam berbelanja produk rumah tangga, seperti yang bisa kamu lihat di bawah ini: