Site icon

Asian Games 2018: Daftar 70 Sekolah Diliburkan DKI

Asian Games 2018

Pesta olahraga kelas Asia alias Asian Games 2018 sudah mulai diselenggarakan pada tanggal 18 Agustus ini lho, HappyFresher! Nah, kabarnya terdapat 70 sekolah yang akan Pemprov DKI Jakarta liburkan untuk menjaga kelancaran pesta olahraga tersebut.

Diketahui sebelumnya bahwa Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan hanya akan meliburkan 34 sekolah. Namun pada akhirnya, Anies pun membuat keputusan untuk meliburkan 36 sekolah tambahan yang berpotensi membuat kemacetan jalan.

Sekolah-sekolah yang masuk dalam daftar ini pun akan belajar di rumah selama 9 hari terhitung mulai tanggal 20, 21, 23, 24, 25, 28 29, 30 dan 31 Agustus 2018. Khusus tanggal 22 Agustus 2018 pun diliburkan, namun sebagai perayaan Idul Adha 1439 H. Bagi kamu yang belum tahu sekolah apa saja yang akan diliburkan, berikut di bawah ini daftarnya, ya!

Daftar TK Diliburkan Pemprov DKI Jakarta

Daftar SD Diliburkan Pemprov DKI Jakarta

Daftar SMP Diliburkan Pemprov DKI Jakarta

Daftar SMA Diliburkan Pemprov DKI Jakarta

Daftar SMK Diliburkan Pemprov DKI Jakarta

Bagi yang bersekolah di salah satu sekolah yang telah disebutkan di atas, selamat belajar di rumah ya. Apabila kamu ingin menonton Asian Games bersama keluarga, kamu boleh banget beli tiketnya di Kios Tix. Jangan sampai ketinggalan serunya pesta olahraga kelas Asia, Asian Games 2018! Nah bagi kamu yang ingin tinggal di rumah dan menonton Asian Games 2018 tapi harus belanja kebutuhan rumah tangga, HappyFresh punya solusinya. Kamu tinggal kunjungi website HappyFresh atau unduh aplikasinya di Appstore atau Playstore. Urusan belanja jadi mudah, kan?