Site icon

Mudah Banget! Ini Cara Membuat Siomay Dimsum Ayam di Rumah

HappyFresh_Cara_Membuat_Siomay_Dimsum

Weekend ini mau masak apa? Kalau masih bingung cobain siomay dimsum ayam buatan Devina Hermawan ini yuk. Bikinnya nggak rumit dan semua bahan-bahannya kini sudah tersedia di HappyFresh. Tinggal klik tombol di atas pilih supermarket favoritmu dan waktu pengantaran yang diinginkan. Untuk cara membuat siomay dimsum ayam scroll terus sampai bawah yah.

Siomay dimsum ayam

Persiapan: 20 menit | Waktu memasak: 60 menit | Porsi: 15-20 pcs

Bahan yang dibutuhkan:

a. Bahan adonan siomay:

b. Bahan saus cocol:

Cara membuat siomay dimsum ayam:

  1. Gunakan food processor, masukkan ½ ayam, bawang putih, tepung sagu, putih telur, saus tiram, kecap asin, minyak wijen, merica, garam, gula, kaldu jamur, dan es batu, cincang hingga halus.
  2. Lalu, masukkan sisa ayam dan udang, blend sebentar saja agar tekstur udang masih terasa.
  3. Setelah itu, pindahkan ke wadah, masukkan ½ parutan wortel, aduk rata.
  4. Ambil kulit dim sum, beri 1 sdm adonan lalu bungkus dan beri parutan wortel di atasnya.
  5. Setelah air dalam panci mendidih, kukuslah siomay selama sekitar 15-20 menit.
  6. Untuk membuat saus cocolan, cincang bawang putih, cabai rawit, dan bawang merah. Tumis hingga wangi lalu tambahkan air
  7. Masukkan saus sambal, cuka, gula, dan kaldu jamur. Masak hingga mendidih
  8. Siomay siap disajikan

BACA JUGA: Resep Beef Yakiniku Rice Bowl Simpel, Menu Favorit Keluarga!