Site icon

Resep Ikan Nila Bumbu Kuning Gurih & Sedap

resep ikan nila bumbu kuning

Hi HappyFresher, kamu suka makan ikan? Nah, kali ini HappyFresh mau berbagi resep ikan nila bumbu kuning yang bisa kamu coba masak di rumah.

Ya, selain digoreng atau dikukus, ikan nila juga cocok dijadikan menu masakan berkuah kayak yang satu ini. Yuk, simak cara memasak ikan bumbu kuning berikut ini!

Resep Ikan Nila Bumbu Kuning

Waktu persiapan
15 menit
Waktu memasak
30 menit
Total waktu
45 menit
Jumlah porsi
4 porsi
Jumlah kalori
N/A
Kategori
Hidangan utama
Asal
Indonesia

Bahan-bahan yang diperlukan

Bahan-bahan utama:

Bahan-bahan bumbu halus:



Cara memasak ikan nila bumbu kuning

  1. Baluri ikan nila yang sudah dipotong-potong dengan air perasan jeruk nipis

  2. Panaskan minyak di dalam wajan dengan api sedang. Kemudian, tumis daun jeruk, serai, dan semua bumbu halus hingga harum. Setelah itu, tambahkan air dan cabai. Diamkan hingga mendidih.

  3. Setelah air mendidih, masukkan ikan, cabai rawit, dan tomat. Masak hingga bumbu meresap. Setelah itu, angkat dan sajikan selagi hangat.


Itu dia resep dan cara memasak ikan nila bumbu kuning yang bisa kamu coba di rumah. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat, ya!

Oh iya, untuk bahan-bahan membuat ikan bumbu kuning di atas, kamu bisa belanja di HappyFresh Supermarket. Kamu sudah bisa mulai belanja dari jam 6 pagi setiap harinya, dan jadwal pengiriman #BisaDiatur sesuai preferensi kamu!

Yuk, belanja sekarang juga di HappyFresh Supermarket. Klik banner di bawah ini, ya. Happy shopping!


Baca juga: Resep Gurame Asam Manis Sederhana & Enak, Wajib Coba!